Ikut Diskusi Bareng, Wahyu Hidayat Akan Perhatikan Budayawan Kota Malang

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 8 Oktober 2024 - 15:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HARIANMALANG.COM – Wahyu Hidayat hadiri silaturahmi dan diskusi kebudayaan bersama tokoh dan aktivis kebudayaan Kota Malang.

Acara ini digelar di Sekolah Budaya Tunggulwulung, Senin malam (7/10/2024). Hal ini guna memperkuat kepedulian terhadap kebudayaan.

Pada acara ini dihadiri juga oleh Ketua DPD Partai Golkar, Sofyan Edi Jarwoko yang juga budayawan. Satu anggota DPRD dari partau Gerindra Yaitu Ginanjar yang juga pegiat budaya.

Wahyu menjelaskan, jika diskusi seperti ini penting dalam upaya merawat kebudayaan yang ada di Malang. Terkhusus untuk generasi sekarang.

“Kalau saya turun lapangan itu anak-anak, remaja itu yang sering jadi pegiat budaya, kalau yang seumuran saya malah jarang,” katanya

Ia merasa bangga dengan diskusi kali ini. Karena audiens yang hadir dari berbagai kalangan dan umur. Dari pegiat budaya batik, budaya bahasa dan kesenian. Dari yang dewasa hingga gen Z.

Dalam diskusi ini Wahyu dilempar beberapa pertanyaan dari audiense, terkait kebudayaan di Kota Malang. Seorang anak bernama Ilham memberikan pesan untuk visi misi Wahyu.

Yaitu terkait Ngalam Ngopeni, yang mana sasarannya bisa diperluas kebermanfaatannya, tdak hanya insentif kepada guru agama saja.

“Visi misi saya buat sesimple mungkin, untuk harapannya saya pahami untuk juga memberikan insentif kepada pegiat budaya,” kata Wahyu.

Sementara itu mantan Wakil Wali Kota Malang Sofyan Edi Jarwoko juga hadir dalam acara tersebut. Bung Edi diketahui memang salah satu orang yang fokus pada budayawan di Kota Malang.

“Kami harap nanti Pak Wahyu bisa fokus dan mampu mengembangkan, merawat budaya di Kota Malang,” katanya.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Ia juga berharap kepada Wahyu jika terpilih menjadi kepala daerah mampu memberikan bantuan kepada para budayawan.

Seperti merawat dan mengembang pusat studi budaya salah satunya adalah Sekolah Budaya Tunggulwulung.***

Berita Terkait

Target 70 Persen Hasil Survey Litbang Kompas, Paslon Salaf Unggul 66,6 Persen
PC Muslimat NU Kabupaten Malang Layangkan Surat Protes Pencatutan Nama dalam Kampanye Paslon GUS
Peternak Sapi Perah Kota Batu Keluhkan Harga Susu yang Terlalu Rendah, Pupuk Juga Masih Sulit Diperoleh
Konsolidasi Sahabat Sam Anas Siap Menangkan Paslon ABADI – LUMAN
LVRI Kota Malang Deklarasi Dukung Wahyu Hidayat dan Bernistalgia Saat Berjuang
Pelawak Nasional Tarzan Muncul ditengah Kampanye di Desa Kanirogo Kecamatan Pagelaran Kabupaten Malang
Debat Publik dan Visi Misi Pengaruhi Elektabilitas ABADI dan WALI
Tingkatkan Kesejahteraan Tenaga Pendidik Sampai UMKM SaLaf Kucurkan Pinjaman Tanpa Bunga
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 19:44 WIB

Target 70 Persen Hasil Survey Litbang Kompas, Paslon Salaf Unggul 66,6 Persen

Kamis, 21 November 2024 - 18:09 WIB

PC Muslimat NU Kabupaten Malang Layangkan Surat Protes Pencatutan Nama dalam Kampanye Paslon GUS

Kamis, 21 November 2024 - 16:56 WIB

Peternak Sapi Perah Kota Batu Keluhkan Harga Susu yang Terlalu Rendah, Pupuk Juga Masih Sulit Diperoleh

Rabu, 20 November 2024 - 06:24 WIB

Konsolidasi Sahabat Sam Anas Siap Menangkan Paslon ABADI – LUMAN

Selasa, 19 November 2024 - 14:29 WIB

Pelawak Nasional Tarzan Muncul ditengah Kampanye di Desa Kanirogo Kecamatan Pagelaran Kabupaten Malang

Berita Terbaru